Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2010

Tips Memilih Domain

Internet memang sudah benar-benar jadi kebutuhan buat orang jaman sekarang. apalagi bagi yang akan membuat website sebagai cabang dari tempat usaha yang di dunia nyata. Dalam pembuatan website, domain merupakan komponen yang sangat penting, karena domain adalah yang dibaca oleh orang pertama kalinya. Oleh karena itu, pemilihan domain terkadang susah-susah gampang, apalagi ditambah keunikan domain adalah hanya ada 1 di dunia. Jadi anda harus bersaing dengan orang diseluruh dunia. Berikut saya coba berikan trik dalam pemilihan domain buat website anda. 1. Nama harus unik, bukan nama kebanyakan. Contoh: pusatnomor.com dapat dipilih sebagai domain untuk website penjualan nomor cantik. 2. Pendek dan sederhana, nama yang terlalu panjang susah untuk diingat. Lebih baik pendek dan singkat seperti website iklan baris bekas.com 3. Sesuai dengan kategori website, walaupun memilih domain yang tepat dan bukan yang umum tetapi domain harus sesuai dengan kategori website tersebut. Contoh gawang.com y

8 kesalahan dalam pembuatan website

Ketika mulai membuat website baru, ada pertimbangan yang perlu dibuat agar berpengaruh bagi keberhasilan situs Anda. Namun seringkali pertimbangan-pertimbangan ini diabaikan begitu saja dan langsung melakukan development situs, atau kalaupun ada, pertimbangan tersebut kurang tepat sehingga hasil akhirnya, website pun menjadi tidak berperan maksimal dan efektif. Berikut ini adalah pertimbangan-pertimbangan salah dalam memulai sebuah website: 1. Memilih Web Hosting Murah atau Gratis. Umumnya pemilik website ingin mendapatkan harga murah untuk hosting website. Bagi pemula, mungkin dapat dimengerti bahwa memanfaatkan hosting gratis atau murah risikonya cukup serius. Hosting gratis bisanya lambat dan sering memasukkan iklan di website Anda. Dimana Anda tidak dapat mengendalikannya. Selain cenderung lambat, layanan hosting murah biasanya tidak memuaskan. 2. Tidak Membeli Domain. Jika ingin bisnis online Anda berjalan dengan serius, Anda perlu membeli nama domain. banyak layanan hosting grati